10 Agustus 2011

SENSOR SUHU


     MACAM-MACAM SENSOR SUHU
  1. Bimetalic Temperatur Sensor
  2. Thermocouples 
  3. Resistance Temperature Detectors
  4. Thermistors
  5. Integrated Circuit Temperature Senso

Thermistors
Thermocouples
 
       Resistance Temperature Detectors
Thermistors

Integrated Circuit Temperature Sensor
Integrated Circuit Temperature Sensor
Ada 2 jenis:
Seri LM34 : dalam skala Fahrenheit
Seri LM35 : dalam skala Celcius

Pada seri LM35
Vout=10 mV/oC
Tiap kenaikan 1oC akan menghasilkan kenaikan tegangan output sebesar 10mV

                 
Jenis-jenis IC Temperatur Sensors LM35
 
Prinsip kerja
IC Temperatur Sensors
Suhu lingkungan di deteksi menggunakan bagian IC yang peka terhadap suhu
Suhu lingkungan ini diubah menjadi tegangan listrik oleh rangkaian di dalam IC, dimana perubahan suhu berbanding lurus dengan perubahan tegangan output.
Pada seri LM35
Vout=10 mV/oC
Tiap perubahan 1oC akan menghasilkan perubahan tegangan output sebesar 10mV

Kelebihan dan Kelemahan
IC Temperatur Sensors Tipe LM35
Kelebihan:
Rentang suhu yang jauh, antara -55 sampai +150 oC
Low self-heating, sebesar 0.08 oC
Beroperasi pada tegangan 4 sampai 30 V
Rangkaian tidak rumit
Tidak memerlukan pengkondisian sinyal

Kekurangan:
Membutuhkan sumber tegangan untuk beroperasi

Contoh permasalahan
Rancangkan suatu sensor suhu menggunakan IC LM35 yang mengikuti spesifikasi;
Interval : 16-360C
sumber tegangan : 5 V
Output : 0.1V/0C
SMART SOLUTIONS
We know that LM35 has an operating range of -550C to 1500C and suplay voltage range of 4V-30V so there are no problems with range and supplay voltage requirements,
But there are problem at output because the specification also call for 0.1V = 10C, which is ten times greater than LM35 output
So that we can use op-amp to increase output voltage ten times greater. The gain of amplifier can be set to ten times by proper selection of resistors at op-amp

Rancangan Rangkaian Sensor


Tidak ada komentar: